Olahan Daging Ayam sangat bervariatif dan banyak sekali jenisnya, antara lain,  ayam goreng, ayam bakar, ayam ungkep dan masih banyak lagi. Meskipun banyak jenis olahan yang memiliki ciri khas tersendiri, namun olahan masakan Ayam Sako tetap yang paling berbeda.

Ayam Sako memiliki resep tersendiri yang menjadikan setiap olahannya menjadi sangat lezat, nikmat dan membuat setiap orang yang mengkonsumsinya merasakan taste tersendiri berbeda dengan olahan ayam lainnya.

Dengan mengutamakan proses yang benar-benar terjaga kehigienisannya serta terjamin Halal&Thoyyib, menjadikan setiap orang yang mengkonsumsi Ayam Sako selalu merasakan nikmatnya kuliner ini.

Berikut ini beberapa olahan yang Khas dari Ayam Sako.

  1. Ayam Sako Goreng,  Ayam sako yang dimasak dengan di goreng.
  2. Ayam Sako Ungkep, Proses memasak dengan cara diungkep tetap mempertahankan cita rasa ayam sako original yang selalu mengedepankan cita rasa nusantara
  3. Ayam Sako Kremes, Ayam Sako yang diolah dengan digoreng dan di taburi dengan bumbu kremes yang menjadikan kriuk khas tersendiri
  4. Ayam Sako Obonk, Ayam Sako yang diolah dengan cara dibakar, dengan bumbu bakar khas Ayam Sako memberikan sensasi kehangatan dan kelezatan untuk lidah masyarakat.
  5. Ayam Sako Gongso, diolah dengan cara di gongso.

Ayam Sako selalu berkomitmen untuk membantu setiap orang mengkonsumsi makanan Halal dan Thoyyib, oleh karena itu Ayam Sako sangat menjaga kualitas menu yang disajikan.

Semoga bermanfaat untuk sahabat Sako.